Senin, 28 Januari 2013


setelah kita buka share di fb, twitter, g+ dan blog ....
ternyata ada Ibu-ibu yang langsung blusukan ke Markas Bsmi Jakarta di Percetakan Negara....
dalam kondisi hujan dan baru pertama kali ke Jakarta Pusat, berjumlah 10 orang ibu-ibu tanpa ada yang menemani (jangankan para suami anak-anaknya pun tidak ikut serta) dengan mengendarai 2 mobil berkapasitas penuh barang di bagian belakang akhirnya sampai dan tiba dengan selamat mengunjungi Markas kami dengan suatu niatan muliia memngantarkan langsung bantuan tuk korban banjir,

terima kasih ibu.... semoga apa yang engkau berikan ini adalah yang sangat berarti bagi saudara-saudara kita yang sedang terkena bencana....
Insya ALLAH bantuan ini akan kami salurkan pada saat kami terjun kembali ke lokasi banjir
terima kasih ibu.... jasa-mu sepanjang masa dan tidak terhingga sepanjang masa....
gimana ya... aku jadi terharu




Kamis, 24 Januari 2013











Assalammualaikum Wr. Wb.

Selamat malam teman-teman dan saudara relawan
atas nama Tim TAC Bsmi Jakarta mengucapkan terima kasih atas partisipasinya dalam bakti sosial Bsmi Jakarta yang diselenggarakan secara marathon dan intensif dalam 7 hari terakhir.... penanganan bencana banjir di DKI Jakarta...

kami dengan kerendahan hati memohon maaf atas banyaknya kekurangan selama ini, kami mengakui juga harus terus belajar dan mengembangkan diri

semoga apa yang telah kita lakukan dan kita berikan kepada korban banjir dapat beguna.....

juga tidak lupa kepada para pihak yang telah memberikan kami fasilitas dan kerjasama yang telah terjalin di lokasi kebakaran.....
teruntuk juga khusus kepada bapak supir taksi yang telah sudi mengantarkan kami dari tempat berkumpul hingga lokasi dan kembali lagi ke rumah kami dengan selamat ....

untuk para relawan yang telah menyumbangkan tenaga dan waktunya hingga akhir baksos pagi tadi (24 Januari 2013) hari ini dapat mengirimkan bio data lengkap agar nantinya kami dapat undang berkumpul, bercerita bercanda berfoto bersama kembali dalam moment bencana atau reunion....
bio data dapat dikirimkan melalui email :
bsmi_jakarta@yahoo.com atau di bula.sabit.merah.ind.jakarta@gmial.com
kami tunggu... 

sampai jumpa tetap semangat.....

Rabu, 23 Januari 2013


berita terkini dan terbaru dari tim TAC Bsmi Jakarta
Insya Allah besok kita akan sambangi 4 titik korban banjir yang membutuhkan bantuan tenaga medis, bagi rekan-rekan yang memiliki waktu dan ingin bergabung menjadi relawan silahkan hadir dan bergabung dengan kami, karena akan kami bagi dalam 4 titik tersebut yakni :

1. lokasi Pluit, Jakarta Utara kita bekerjasama dengan Pusat Jantung Terpadu RSCM
2. lokasi Blora, Menteng, Jakarta Idaic Kophi Pusat
3. lokasi Jati, Pulogadung, Jakarta Timur
4. lokasi Bendungan Hilir, Jakarta Pusat    

dan kita akan kumpul di Kantor Sekretariat Bsmi Jakarta pukul 8 pagi di alamat :
Komp. Rukan Rawasari Mas, Jl. percetakan Negara (samping rutan salemba)
mohon informasi dan partisipasinya agar pembagian sdm dan relawan merata disetiap titik

Selasa, 22 Januari 2013

BSMI wakil Rakyat Indonesia, Marzuki Alie: Relawan BSMI


sore ini menjelang malam dengan berjalan mengalami kemacetan yang cukup padat dan kondisi apa adanya
TIM TAC Bsmi Jakarta pantang pulang sebelum sampai lokasi pengobatan di daerah penjaringan Jakarta Utara, dengan sdm yang profesional dan membawa bantuan pakaian layak pakai agar dapat tepat sasaran sampai kepada yang membutuhkan

mohon doa dan semangat dari sahabat dan keluarga... agar kita tetap amanah dalam menjalankan tugas mulkia ini....

donasi masih terbuka di :

Bank Syariah Mandiri No. Rek 0670 109 008
a.n. Bulan Sabit Merah Indonesia Jakarta Raya
format sms transfer :
1. Rp. 500.001,- TAC - Bencana banjir
2. Rp. 500.002,- YANKES - Korban bencana banjir
3. Rp. 500.003,- Relawan - Posko Banjir

Sms berita transfer dapat di kirimkan ke :
1. dr. Gatut 0811 9915 402
2. Sdr. Iwan 0813 1643 4037

Bulan Sabit Merah Indonesia Jakarta Raya
“ Menebar Berjuta Manfaat Bagi Bangsa”
“Care For Life”

Berita juga dapat di baca atau komentar di :
email : bsmi_jakarta@yahoo.com dan bulan.sabit.merah.ind.jkt@gmail.com
blog : www.bulansabitjakarta.blogspot.com, facebook :www.facebook.com/bsmi_jakarta
twitter : @BSMI Jakarta, skype : BSMI Jakarta
 

























































































Jumat, 18 Januari 2013


terima kasih kepada donatur yang telah berdonasi  dan kami masih menanti donasi sahabat atau donatur lain agar dapat lebih membantu saudara kami di lokasi musibah banir, donasi dapat di salurkan :

Bank Syariah Mandiri  No. Rek 0670 109 008
a.n.  Bulan Sabit Merah Indonesia Jakarta Raya
format sms transfer :
1. Rp.  500.001,- TAC - Bencana banjir
2. Rp.  500.002,- YANKES - Korban bencana banjir
3. Rp.  500.003,- Relawan - Posko Banjir

sms berita transfer dapat di kirimkan ke :
1. dr. Gatut    0811  9915  402 Ketua Tim Relawan TAC
2. Sdr. Iwan  0813  1643  4037 Sekretariat/Operasional BSMI Jakarta Raya

Berita juga dapat di baca atau komentar di :
email : bsmi_jakarta@yahoo.com  dan  bulan.sabit.merah.ind.jkt@gmail.com
blog : www.bulansabitjakarta.blogspot.com,  facebook : www.facebook.com/bsmi_jakarta
twitter : @BSMI Jakarta,   skype : BSMI Jakarta

Relawan dan TIM TAC Bsmi Jakarta akan ke  lokasi banjir di cipinang, Jakarta Timur, bagi rekan realwan lainnya .....yang ingin bergabung dan dapat meluangkan waktunya dapat berkumpul di markaz Bsmi Jakarta pukul 16.00 dan jam 17-an kita suadh ke tkp banjir...

Ya ALLAH mudahkanlah kegiatan kami hari ini ... amiiiin ya rabbalalamiiiin....

Bulan Sabit Merah Indonesia Jakarta Raya “ Menebar Berjuta Manfaat Bagi Bangsa”
                                               “Care For Life”

Kamis, 17 Januari 2013

Jakarta tanggap darurat hingga 27 Januari - Antaranews.com

Jakarta tanggap darurat hingga 27 Januari - Antaranews.com

Jakarta diterjang banjir nanti sore - Antaranews.com

Jakarta diterjang banjir nanti sore - Antaranews.com

Cegah serangan jantung dengan stroberi - Antaranews.com

Cegah serangan jantung dengan stroberi - Antaranews.com

Rajin minum susu bisa raih Nobel - Antaranews.com

Rajin minum susu bisa raih Nobel - Antaranews.com

Kantor Jokowi dan Istana Negara kebanjiran - Antaranews.com

Kantor Jokowi dan Istana Negara kebanjiran - Antaranews.com

Dewan Pimpinan Provinsi
BULAN SABIT MERAH Indonesia
DKI Jakarta Raya







Dibutuhkan ; donasi, tenda siap bangun serta tempat tidur lipat, pangan siap saji serta minuman hangat, baju layak pakai (dewasa dan anak-anak), selimut, keperluan wanita (pembalut), kebutuhan pangan dan nutrisi untuk anak-anak (pempers), baju layak pakai dan obat-obatan (gatal2, diare, penyakit kulit, dll) untuk kami salurkan melalui relawan BSMI Jakarta Raya yang telah berada di Posko Kesehatan BSMI Jakarta memberikan pelayanan kesehatan  pada korban banjir di DKI Jakarta, donasi akan kami salurkan langsung dalam bentuk kebutuhan sesuai yang dibutuhkan oleh korban, donasi dapat di salurkan melalui :

Bank Syariah Mandiri  No. Rek 0670 109 008
a.n.  Bulan Sabit Merah Indonesia Jakarta Raya
format sms transfer :
1.      Rp.  500.001,-                         TAC                 - Bencana banjir
2.      Rp.  500.002,-                         YANKES          - Korban bencana banjir
3.      Rp.  500.003,-                         Relawan        - Posko Banjir

 Sms berita transfer dapat di kirimkan ke :
  1. dr. Gatut          0811  9915  402      Ketua Tim Relawan TAC
  2. Sdr. Iwan         0813  1643  4037    Sekretariat/Operasional BSMI Jakarta Raya
 Berita juga dapat di baca atau komentar di :
twitter : @BSMI Jakarta,   skype : BSMI Jakarta
Markas dan Sekretariat Bulan Sabit Merah Indonesia DKI Jakarta Raya
Komp. RUKO Rawasari Mas, Jl. Percetakan Negara Blok B/10 Jakarta Pusat
Tlp. 021 -  426  17  35 /  99  506  717

   
MOTTO

Bulan Sabit Merah Indonesia Jakarta Raya

“ Menebar Berjuta Manfaat Bagi Bangsa”

“Care For Life”